Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2020

GENERATOR DAN TRANSFORMATOR

Gambar
  GENERATOR DAN TRANSFORMATOR Pengertian Generator Generator Listrik Generator adalah sebuah mesin yang dapat mengubah energi gerak (mekanik) menjadi energi listrik (elektrik). Sumber Energi Gerak Generator Energi yang menggerakkan generator sendiri sumbernya bermacam macam. Padapembangkit listrik tenaga angin misalnya generator bergerak karena adanya kincir yang berputar karena angin. Demikian pula pada pembangkit pembangkit listrik tenaga air yang memanfaatkan energi gerak dari air. Sedang pada pembangkit listrik gerak dari generator didapatkan dari proses pembakaran bahan bakar diesel. Prinsip Kerja / Cara Kerja Generator Listrik Generator bekerja berdasarkan hukum faraday yakni apabila suatu penghantar diputarkan didalam sebuah medan magnet sehingga memotong garis garis gaya magnet maka pada ujung penghantar tersebut akan timbulkan ggl (garis gaya listrik) yang mempunyai satuan volt. Jenis jenis generator : 1. Jenis generator berdasarkan letak kutubnya dibagi m